Keseruan Peringatan Hari Kemerdekaan Di Kantor Imigrasi Cilacap

    Keseruan Peringatan Hari Kemerdekaan Di Kantor Imigrasi Cilacap

    Cilacap - Peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-78 berlangsung meriah di Kantor Imigrasi Cilacap. Pegawai Imigrasi Cilacap melaksanakan berbagai perlombaan di Halaman Kantor, Kamis (17/08). 
    Kegiatan yang dilaksanakan setelah Upacara Bendera hari Kemerdekaan ini diikuti oleh seluruh pegawai Kantor Imigrasi Cilacap dan Siswa Magang. Adapun perlombaan yang diselenggarakan yakni, lomba makan kerupuk, lomba estafet masukan air melalui balon ke gelas, dll  yang diikuti oleh pegawai Kantor Imigrasi Cilacap. 
    Kepala Kantor Imigrasi Cilacap, Yoga Ananto Putra mengatakan bahwa kegiatan seperti ini dilaksanakan setiap tahun pada bulan Kemerdekaan. Perlombaan ini untuk memeriahkan dalam rangka memperingati HUT RI yang ke-78 tahun dan HDKD 2023 pada 19 Agustus.
    “Perlombaan ini untuk memeriahkan dalam rangka memperingati HUT RI yang ke-78 tahun dan HDKD 2023 pada 19 Agustus . Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya mempererat keharmonisan, kekompakan dan semangat gotong royong antar sesama”, ujarnya
    Kegiatan ini berlangsung meriah yang tercermin dari keceriaan para peserta lomba. 

    Agus Agnan

    Agus Agnan

    Artikel Sebelumnya

    Dengan Berbagai Busana Adat Daerah Seluruh...

    Artikel Berikutnya

    Lapsuska Laksanakan Pemasangan Banner dan...

    Berita terkait

    Bollywood Bangat!

    Bollywood Bangat!

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll